KUAPANG,BUSERTIMUR - Upacara pelepasan Satgas Pam Pulau Terluar Yonif RK-744/SBY dan Yonif 5 Marinir periode Desember 2019 s/d Oktober 2020 secara resmi di lepas oleh Danlanud El Tari kolonel Pnb Bambang Juniar D.,S.Sos.M.M.
Selaku inspektur Upacara di Lantamal VII Kupang yang di hadiri para Pejabat tiga Angkatan yaitu TNI AD, TNI AL dan TNI AU. Jumat.(16/10/2020).
Dalam sambutannya Inspektur Upacara menyampaikan bahwa pelepasan pasukan pam Satgas pulau terluar ini adalah sesuai perintah Pangdam IX Udayana untuk merotasi Pasukan yang akan purna tugas Operasi pengamanan Pulau -pulau kecil terluar.(*)